Batang
- Polres Batang menggelar apel patroli skala besar yang melibatkan
gabungan personel dari berbagai instansi. Kegiatan ini digelar untuk
memperkuat koordinasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Kabupaten
Batang.
Apel patroli digelar di halaman Polres Batang, Sabtu
(12/10/2024) pukul 20.00 WIB. Kegiatan ini melibatkan personel dari
kepolisian, TNI, Satpol PP, dan Dinas Perhubungan (Dishub).
Kapolres
Batang AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo memimpin langsung apel tersebut.
Dalam arahannya, ia menekankan pentingnya sinergi antarlembaga untuk
menciptakan suasana yang kondusif.
"Patroli skala besar ini
diharapkan mampu menekan potensi gangguan keamanan dan meningkatkan
kesiapsiagaan dan sinergi antar instansi," ujar AKBP Nur Cahyo.
Usai
apel, seluruh personel langsung terjun ke lapangan. Mereka melakukan
patroli di sejumlah titik strategis di wilayah Batang. Kegiatan ini
mencakup pemantauan aktivitas masyarakat dan penegakan hukum sesuai
situasi di lapangan.
Polres Batang bersama Kodim 0736/Batang dan
instansi terkait berharap patroli skala besar ini bisa memastikan
keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Dengan begitu, warga
bisa beraktivitas dengan aman dan nyaman.
Patroli gabungan ini juga diharapkan bisa mencegah tindak kriminal dan gangguan lainnya di wilayah Batang.
Related Posts
Label
- Babinsa
- Bakti Sosial
- Bakti TNI
- Banyumas
- Batang
- bencana alam
- bhakti Sosial
- Bhakti TNI
- Bisnis
- burung merpati
- Cilacap
- Daerah
- Hankam
- Hanpangan
- Hari Kesaktian Pancasila
- Hari Pahlawan
- HUT RI 75
- Kab Pekalongan
- Kab.Pekalongan
- Kabupaten pekalongan
- kepolisian
- kesehatan
- kesenian
- ketahanan pangan
- Kodim Pekalongan
- Koperasi
- kota Pekalongan
- kriminal
- lintas peristiwa
- mangrove
- maulid Nabi
- nasional
- olahraga
- opini
- Paskibra
- PAUD
- Pekalongan
- Perikanan
- PERSIT
- Pertanian
- polri
- polwan
- Posyandu
- Pramuka
- Protokol Kesehatan
- Ramadhan
- Saka Bhayangkara
- sepakbola
- serba-serbi
- Sinergitas Polri
- Stunting
- TMMD
- TNI
- TNI POLRI
- TNI-Polri
- Ulama
- Wawasan Kebangsaan
Popular
-
Dansatgas TMMD Reg Tinjau Sasaran RTLH Di LumbirBanyumas – Komandan Kodim 0701/Banyumas Letkol Arm Ida Bagus Adi Purnama, S.T. M. Han, selaku Dansa…
-
TNI-Polri Banyumas Droping Air Bersih Ke Wilayah RawaloBanyumas – Kekurangan air bersih akibat musim kemarau membuat Kodim 0701/Banyumas bekerjasama denga…
-
Asah Babinsa, Kodim Banyumas Undang Pakar Ilmu Komunikasi UnsoedBanyumas – Asah Babinsa, Kodim 0701/Banyumas mengundang Dr. Mite Setiansah, S.I.P., M Si., Pakar Il…
-
Pembukaan Kompetisi Sepak Bola, Ini Pesan Sertu WikoCilacap - Anggota Koramil 05/Nusawungu Sertu Wiko Andriyanto menghadiri pembukaan kompetisi sepak b…
-
10 Hari Berjalan, TMMD di Pekalongan Selatan Sudah Mencapai 49 PersenKota Pekalongan – Sampai hari ini Jum’at 01 Maret 2024, 10 Hari berjalan pelaksanaan program TMMD S…
Posting Komentar
Posting Komentar